Invalid Date
Dilihat 0 kali
Didesa Songing memiliki potensi wisata kuliner yang khas dan sangat bervariatif, salah satunya yang paling filosofis dan populer adalah Beppa Laiyya, kue ini merupakan kue tradisional yang harus selalu ada dalam setiap acara dimasyarakat Bugis Sinjai khususnya, kue ini tidak pernah absen dan selalu hadir disetiap jamuan maupun kegiatan sehari-hari,terkhusus dalam acara pernikahan,kue ini wajib ada bagi tradisi masyarakat Bugis Sinjai. Kuliner lainnya ada kue Dodol dan Jipang yang merupakan kue primadona yang bisa dijadikan oleh-oleh dari tanah Bugis Sinjai.semua ini diproduksi oleh para pelaku UMKM yang ada didesa Songing.
Bagikan:
Desa Songing
Kecamatan Sinjai Selatan
Kabupaten Sinjai
Provinsi Sulawesi Selatan
© 2025 Powered by PT Digital Desa Indonesia
Pengaduan
0
Kunjungan
Hari Ini